11 Pemain yang Memiliki Kecepatan Tinggi
Kelebihan mereka adalah kecepatan larinya di atas rata-rata pemain lain. Tidak aneh bila pemain lain mesti menekel atau menarik kaus mereka hanya untuk melambatkan atau menghentikan laju lari pemain-pemain cepat ini. Siapa saja?
1. Ignazio Abate

Bek kanan AC Milan dan timnas Italia, Ignazio Abate. Setelah Maldini, Milan dan Italia kini memiliki sosok bek sayap yang cepat, meski posisinya berbeda.
2. Gareth Bale

Pemain sayap kiri Tottenham Hotspur dan timnas Wales, Gareth Bale. Bale sudah sering merepotkan pemain bertahan lawan terutama yang berposisi di sektor kanan.
3. Cristiano Ronaldo

Sulit menghentikan kecepatan lari Cristiano
4. Patrice Evra

Bek kiri Manchester United dan timnas Prancis.
5. Jordi Alba

Bek kiri Barcelona dan timnas Spanyol, Jordi Alba.
6. Aaron Lennon

Pemain sayap kanan Tottenham Hotspur dan timnas Inggris, Aaron Lennon.
7. Lionel Messi

Pemain dengan setumpuk catatan rekor, Lionel Messi.
8. Neymar

Penyerang Brasil, Neymar.
9. Arjen Robben

Penyerang sayap Bayern Muenchen dan timnas Belanda, Arjen Robben.
10. Theo Walcott

Penyerang Arsenal dan timnas Inggris, Theo Walcott.
11. Pablo Zabaleta

Bek kanan Manchester City dan timnas Argentina, Pablo Zabaleta.
<< Home